Welcome

Selamat datang di blog saya semoga isi dari blog ini dapat membantu kalian yang sedang mencari bahan atau materi perkuliahan

Senin, 10 November 2008

PerTeKom

Perkembangan Teknologi Komunikasi

Teknologi Komunikasi adalah teknologi yang digunakan untuk menyampaikan informasi melalui media yang tersedia sedangkan teknologi informasi adalah teknologi yang digunakan dalam melakukan pertukaran informasi guna tercapainya tujuan yang diinginkan melalui yang tersedia.

Revolusi Komunikasi menurut Disayanake adalah sebagai peledakan (eksplosi) teknologi komunikasi seperti peningkatan penggunaan satelit, micro processor, komputer, dan pelayanan radio bertahap tinggi dan perubahan yang terjadi sebagai konsekuensi yang ditempa oleh bidang sosial, ekonomi, politik, kultural dan gaya hidup

Tidak ada komentar: